Cara Mudah Menghubungi Call Center BTN

Cara Mudah Menghubungi Call Center BTN—Kamu memiliki keluhan atas pelayanan dari bank BTN? Atau ingin mencari informasi terkait pengajuan produk layanan BTN? Langsung saja hubungi call center BTN untuk mendapatakn jawaban dari informasi yang kamu cari.

Layanan call center BTN siyap melayani nasabah selama 24 jam, baik untuk media informasidan marketing juga sebagai media untuk menampung keluhan nasabah atas penggunaan produk serta pelayanan Bank BTN. Misalkan anda ingin mengetahui mengenai produk kredit atau pinjaman dari BTN seperti KPR BTN Subsidi, Kredit Angunan Rumah, Kartu Kredit, Kredit Usaha Mikro dan lain-lain.

Nomor Call Center BTN Terbaru 2020

Tidak saja untuk informasi produk kredit atau pinjaman dari BTN saja, melalui layanan call center BTN kamu juga bisa melakukan blokir kartu ATM yang hilang, namun sebelum kamu melakukan pemblokiran kartu ATM melalui layanan call center ini ada beberapa yang harus kamu persiapan terlebih dahulu, diantaranya  berupa nomor rekening , nama lengkap, tanggal lahir dan nama ibu kandung sebagai data verifikasi anda, yang menyatakan bahwa kamu benar-benar pemiliki nomor rekening tersebut.

Jika semua data sudah siap, kamu bisa langsung hubungi nomor telepon BTN Contact center di nomor 1500 286. Setelah tersambung dengan CS BTN, segera sampaikan apa yang menjadi keperluan kamu dan Customer service BTN akan segera membantu kamu untuk blokir kartu ATM Kamu dengan terlebih dahulu melakukan pencocokan data verifikasi kamu.

Call Center BTN 24 Jam

Layanan call center BTN merupakan nomor kontak layanan pelanggan dan aktif selama 24 jam,sehingga nasabah bisa menghubungi dari mana dana kapan saja. Dari nomor tersebut, nasabah dapat mencari beragam informasi terkait dengan layanan perbankan apa saja yang dimiliki BTN semisal soal kartu kredit BTN. Atau mencari solusi dari permasalahan yang dihadapi terkait produk BTN.

Apakah Call Center BTN Bebas Pulsa?

Nasabah akan dikenakan biaya panggilan saat menghubungi layanan contact center BTN dengan tariff sesuai dengan ketentuan dari provider yang di gunakan. Jika ingin lebih hemat kamu bisa menghubungi nomor layanan pelanggan BTN tersebut dengan menggunakan telepon rumah atau kantor. Dengan begitu kamu hanya akan dikenakan biaya dengan tariff lokal.

Jika kamu menghubungi dengan menggunakan handphone,maka kamu akan dikenakan tariff sesuai dengan ketentuan provider kartu yang kamu gunakan. Jika kamu ingin terhubung dengan layanan call center BTN bebas pulsa kamu bisa menggunakan layanan email Bank BTN untuk menyampaikan keluhan atau mencari informasi produk BTN.

Call Center BTN Syariah

Apakah sama nomor call center BTN konvensional dengan call center BTN Syariah? Informasi yang kami dapatkan dari web resmi BTN, untuk layanan call center antara Bank BTN Konvensional dan BTN Syariah adalah sama di nomor 1500286. Karena seperti yang kita tahu, BTN Syariah merupakan Strategic Bussiness Unit ( SBU) dari bank BTN konvensional, yang membedakan adalah BTN Syariah dijalankan dengan prinsip syariah.

Tidak jauh beda dengan layanan BTN Contact Center biasa, melalui call center BTN Syariah kamu juga bisa menyampaikan keluhan atau mencari informasi terkait produk dari BTN Syariah, juag bisa melakukan pemblokiran kartu ATM yang hilang.

Nah, jika melalui layanan call center tersebut masalah yang kamu belum terselesaikan maka kamu bisa segera datang ke kantor Bank BTN terdekat untuk bisa segera mendapatkan bantuan dari petugas customer service BTN. Berikut alamat kantor pusat BTN dan beberapa alamat dan nomor telepon bank BTN terdekat yang bisa kamu hubungi.

PT Bank Tabungan Negara (Persero) TBK

Menara Bank BTN Jl. Gajah Mada No. 1

Jakarta 10130

Telp: (021) 633 6789

Fax: (021) 633 6719

Contact Center: 1500 286

Email Contact Center: btncontactcenter@btn.co.id

Kantor Bank BTN Batam

1. KCS Batam Jl. Sriwijaya

Komp. Regency Park Lot 29

Pelita

Batam KR 29432

0778-421921 , 437880

2 KLS Tiban Komp Ruko Tiban Palapa Blok AA No.2

Batam KR

0778-7020192- 327950

3 KLS KC Batam Komp. Regency Park Lot 29 P. Batam,

Jl. Sriwijaya,

Batam KR 29432

0778-456806, 455744-45

Alamat Kantor BTN Bogor

1 KCPS Warung Jambu Jl. Raya KS Tubun No. 59 C, Bogor Utara

Bogor JB 16151

0251-8380094 ,8380095

2 KLS Cibinong Central Ruko Cibinong Blok. A No. 7-8

Jl. Mayor Okong Jaya Atmaja No. 63

Bogor JB

021-8754169,8758564-65

3 KLS Cileungsi Jl. Narogong Raya No. 53 Cileungsi

Bogor JB 16820

021-8236080 – 81

4 KLS Dramaga Komplek Ruko At Taufiq No. A

Jl. Raya Dramaga Km.26

Bogor JB

5 KLS KC Bogor Jl. Pengadilan No. 13-15

Bogor JB 16121

0251-8311700

Bank BTN Syariah di Bogor

6 KLS Tajur Jl Raya Tajur No. 130A

Bogor JB

0251-391240

7 KLS Warung Jambu Jl. Raya Pajajaran Ruko No. 3 Warung Jambu

Bogor JB 16153

0251-322704

Demikian informasi tentang nomor call center BTN dan beberapa alamat cabang BTN konvensional serta BTN syariah, semoga bermanfaat untuk kamu.

Call Center BTN